Hadir dengan latar keluarga yang berbeda
Bahkan tak menjadi masalah
Begitu saja berjalan seperti air
Deras, sampai dapat mendobrak hal-hal sulit
Bahagia perihal sederhana
Tertawa, menangis semuanya adalah abu
Kita yang disatukan oleh mimpi
Alam yang terus mendukung
Aku, kamu dan mereka akhirnya menjadi kita
Keluarga kedua yang terindukan
Karya : Iim